Cara menjual barang di Marketplace Facebook

Aktivitas jual beli secara online memudahkan kita untuk menjual sebuah barang di internet, tentunya ini bisa mempercepat kita untuk menjual sebuah barang ataupun membeli sebuah barang. dan pada kesempatan kali ini saya akan memberi tahu kalian cara untuk menjual barang di marketplace facebook.

Gambar menjual barang di Marketeplace Facebook

Kamu dapat menawarkan barang berupa barang elektronik, kendaraan serta beberapa barang lainnya tentunya sesuai kebijakan yang sudah di tetapkan oleh facebook.

Baiaya Jual Barang / Pasang Iklan di Market Place

Untuk dapat menjual barang atau memasang iklan disana kamu bsia memasangnya dengan cara gratis atau berbayat. dan pastinya jika kamu melakukannya dengan berbayar maka barang yang kamu jual akan semakin banyak yang lihat.


Cara Menjual Barang di Marketpkace Facebook

di bawah ini adalah cara untuk memasang atau menjual sebuah barang di marketplace, namun cara di bawah bisa berubah, namun biasanya hanya posisi atau ada beberapa penambaahan fitur lainnya.

  • Silahkan Login Ke akun Facebook Kamu
  • Klik Market Place (biasanya ada di bagian kanan)
  • Klik Jual Barang
  • Pilih Jenis Tawaran (contoh Barang Di Jual)
  • Selanjuykan Isi bagian Judul, Foto, Kategori, No telpon, Harga, Deskripsi, Merek, Lokasi/Alamat, dan lengkapi form lainnya,
  • Jika sudah tekan Selanjutnya dan terbutkan terbikan


Catatan : Buatlah gambar dan harga yang sesuai dengan barang agar kamu bisa mendapatkan calon pembeli.


Baca Juga Artikel :

Cukup sekian info kaliini semoga membantu aktivitas kamu

salam.



Post a Comment

Previous Post Next Post

Contact Form