Recycle Bin merupakan tempat dimana data baru di hapus, boleh dikatakan Recycle bin adalah tempat sampah yang berisi File yang sudah di hapus. sebagai contoh kamu mengjapus sebuah file gambar bernama bolpen. maka file tersebut akan masuk ke Recycle Bin.
File tersebut masih bisa di pulihkan atau di kembalikan dengan cara klik kanan file yang ada di recycle bin dan pilih restore.
Dimana Lokasi Recycle Bin?
Recycle Bin dapat kamu temukan di bagian Desktop Windows, untuk lebih jelas kamu bisa memperhatikan gambar di bawah ini.
Beberapa kasus mungkin recyle bin di anggap tidak berfungsi sehingga mungkin dari kamu ada yang menghapusnya dan berikut ini adalah cara untuk menampilkan recycle bin.
Menampilkan Recycle Bin yang Hilang
menamapilkan Recycle bin di windows 7
- Masuk ke windows explorer
- Lalu tekan organize
- Pilih folder and search options
- centang Show all folders
- Lalu ok
Menampilkan recycle Bin di Windows 10
- Cara di windows 10 lebih gampang kamu tinggal klik saja start
- Tuliskan recycle bin dan pilih
- Maka akan terbuka recycle bin
Cara Menampilkan Recyclebin di windows explorer
Perhatikan gambar di atas, untuk dapat membuat Recycle bin berada di windows Explorer Ikuti langkah berikut :
- Buka Windows explorer
- Masuk Ke Munu View
- Di menu View klik Submenu Options
- Selanjutnya akan muncul jendela baru dan klik View
- Centang Pada Bagian Show All Folders-ON
- OK
Tags
Trik Komputer
tq boss
ReplyDeletetq boss
ReplyDeletetq boss
ReplyDeletetq boss
ReplyDeletetq boss
ReplyDeletetq boss
ReplyDeletetq boss
ReplyDeletetq boss
ReplyDeleteterima kasih boss
ReplyDeleteterima kasih gan....sukses terus untuk berbagi ilmu...
ReplyDeleteterima kasih atas petunjuknya
ReplyDeletetrims brow,pinter tenan kowe
ReplyDeleteAlhamdulillah
ReplyDeleteterima kasih gan
hatur nuhun
ReplyDeleteThanks for your solution bro
ReplyDeletecara menampilkam file yang ada di recycle bin gmn? di icon recycle Bin ada file, tapi pas dibuka ga kelihatan.
ReplyDeletemantab soul
ReplyDelete